BEST POSITION PAPER OLEH BIRDS PADA LOMBA MAKASSAR MODEL UNITED NATIONS (MAKSMUN)

Makassar Model United Nations (MAKSMUN) merupakan sebuah lomba yang diselenggarakan oleh pihak Universitas Hasanuddin pada tanggal 8-11 April 2021. BINUS International Relations Dialectic Society (BIRDS) mengirimkan sejumlah delegasi pada kesempatan kali ini mengacu pada kerjasama yang dilakukan antara pihak MAKSMUN dan juga BIRDS untuk mengirimkan delegasi dalam jumlah besar.

Adapun untuk nama nama dari delegasi yang mengikuti MAKSMUN sebagai berikut:

Nama

Council

Negara

Ryuki Ritchie Harahap (Head Delegate)

(2301945894)

UNESCO Germany
Abiyyu Adhiatma Sulaiman

(2301880635)

UNICEF Afghanistan
Kevin

(2301878656)

UNODC Norway
Muhammad Thomy .K

(2301930854)

UNODC France
Zahra Zafira R

(2301855601)

UNICEF Cambodia
Datuk Muhammad Habib S.M.

(2301944203)

UNESCO Belgium
Febiola Rondonuwu

(2301893890)

UNESCO Norway
Idden Aryasatya

(2301889161)

UNODC Algeria
Weilie Winaldy Sugianlie

(2440037014)

UNODC Malaysia
Rizky Liberty Siajaya

(2301896513)

UNODC Fiji
Kayaka Nathanindya Davina

(2440045262)

UNODC Cyprus
Achmad Fauzan Triadha

(2301947205)

UNICEF Bangladesh
Gabriella Kartika Sagala

(2440105002)

UNICEF Estonia
Amarai Izza Dermawan

(2440080082)

UNESCO Paraguay
Demetrius Adyatma Pangestu

(2440056852)

UNODC New Zealand
Cheryll Agnes

(2301899276)

UNESCO Microsoft
Atsiilah Amalia Marsa

(2440107071)

UNODC El Salvador
Aloysius Benediktus A. Jahang

(2440117141)

UNODC Australia
Gisela Angelita Smith

(2301880540)

UNESCO Tunisia
Annisya Febriana

(2440076236)

UNICEF Niger

 

Dalam rangka mempersiapkan para delegasi menuju lomba, BIRDS menyelenggarakan latihan-latihan intensif yang tentunya ditujukan untuk menambah kepercayaan diri para delegasi, meningkatkan kualitas substansi yang nantinya akan mereka bawa, serta meningkatkan rasa kekeluargaan bahwa apapun hasil yang BIRDS berikan pada lomba ini, itu akan menjadi tanggung jawab dan kebanggaan dari BIRDS sendiri tanpa terkecuali.

Puji syukur kepada Tuhan, BIRDS berhasil membawa pulang penghargaan pada Council UNESCO yakni Ryuki Ritchie Harahap memenangkan predikat Best Position Paper. Kami di BIRDS berharap bahwa prestasi dan pengalaman yang diraih pada kesempatan ini akan dapat menjadi batu loncatan bagi para anggota lainnya untuk mencapai prestasi serupa.